Sabtu, 03 Oktober 2015

Sistem Bilangan Biner

Nah kali ini saya mau berbagi informasi seputar sistem bilangan biner. Pasti kalian sudah pada tau bahwa bilangan biner itu terdiri dari 2 buah angka yaitu 0 dan 1. Nah untuk lebih jelasnya tentang sistem bilangan biner, saya memberikan pengertiannya yang diambil dari wikipedia.org

"Sistem bilangan biner atau sistem bilangan basis dua adalah sebuah sistem penulisan angka dengan menggunakan dua simbol yaitu 0 dan 1. Sistem bilangan biner modern ditemukan oleh Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17. Sistem bilangan ini merupakan dasar dari semua sistem bilangan berbasis digital."

Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan cara penjumlahan dan pengurangan biner.

Penjumlahan Bilangan Biner
Pada penjumlahan berlaku aturan seperti di bawah ini:
0  +  0
= 0
0  +  1
= 1
1  +  0
= 1
1  +  1
= 0 / + 1 sebagai carry
1  +  1  +  1
= 1 / + 1 sebagai carry

Sebagai cara penjumlahan bilangan desimal yang kita kenal sehari-hari, penjumlahan bilangan biner juga harus selalu memperhatikan carry (sisa) dari hasil penjumlahan pada tempat yang lebih rendah. 

Contoh :







Pengurangan Bilangan Biner
Pada pengurangan bilangan biner berlaku aturan seperti di bawah ini :
0  -  0
= 0
0  -  1
= 1 / -1 sebagai borrow
1  -  0
= 1
1  -  1
= 0
0  -  1  -  1
= 0 / - 1 sebagai borrow
1  -  1  -  1
= 1 / -1 sebagai borrow

Pada pengurangan jika bilangan yang dikurangi lebih kecil dari pada bilangan pengurangnya maka dilakukan peminjaman (borrow) pada tempat yang lebih tinggi.

Contoh :







Sekian postingan kali ini, semoga informasi diatas bisa bermanfaat. 

Sumber : http://banjirochiko.blogspot.co.id/2014/09/operasi-aritmatik-penjumlahan.html
Share:

0 komentar:

Posting Komentar